
Refleksi Akhir Tahun dan Mengenang Wafatnya K.H. Abdurrahman WahidAkhir Desember 2009, Gus Dur wafat. Indonesia kehilangan sang guru bangsa.Gus Dur punya keterampilan menjaga kesatuan dan kekuatan karakter bangsa menjadi sumber pencerahan dan inspirasi banyak orang, tak terkecuali bagi kaum muda penerus perjuangan. Kini genap 2 tahun kepergiannya, bangsa Indonesia masih mengalami persoalan kebudayaan yang sangat serius, khususnya terjangkit budaya korupsi dan konflik horizontal dengan beragam motif.Karena itu, perlu mempertemukan para generasi bangsa dan menguatkan hubungan komunitas kampus dan...